Sosialisasi Kepada Calon Penerima Bantuan RTLH di Kota Pasuruan

Pada 25 September 2020, Kepala Bidang Perumahan, Air Minum dan Air Limbah, Budi Santoso, ST., MT. didampingi oleh aparatur kelurahan melakukan sosialisasi kepada calon penerima bantuan Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni yang dilaksanakan di Pendopo Kecamatan Panggungrejo. Dana bantuan RTLH berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK) dengan jumlah 76 penerima bantuan. Calon penerima bantuan berasal dari beberapa kelurahan, diantaranya Kelurahan Gadingrejo, Kelurahan Mayangan, Kelurahan Bugul Lor dan Kelurahan Kebonsari.

About bugulkidul

Check Also

SOSIALISASI STATUS ASET TANAH DIBAWAH JALAN DAN SALURAN KAWASAN PERMUKIMAN DI KELURAHAN KEPEL TAHUN 2023

Selasa tanggal 14 Juni 2023 telah dilakukan kegiatan sosialisasi status tanah dibawah jalan dan saluran …